1. Selamat Datang!



    Anda sekarang sedang berada di blog Gebyar Lomba Sastra SMAN Plus Provinsi Riau 2011. Blog ini dibuat sebagai sarana promosi bagi helatan berskala provinsi ini. Di sini, Anda dapat mencari info ataupun mengajukan pertanyaan mengenai pelaksanaan Bulan Bahasa ini. Rencananya, kami akan mengupdate blog ini dengan info-info terkini mengenai behind the scene ataupun pelaksanaan acara itu sendiri. Silakan melihat-lihat! [Sie. Publikasi]
    Continue reading »
  2. Daftar Online

    EmailMe Form - Form Pendaftaran Online


    Form Pendaftaran Online
    "Gelora-Laksmana" 2011
    • Pendaftaran Dilakuan per kategori lomba, Tidak bisa mendaftar 2 lomba sekaligus. Jika ingin mendaftarkan lomba lainnya silahkan mendaftar lagi.

    • * Judul puisi & pengarang wajib di isi oleh peserta kolaborasi puisi



      * Bagi peserta lomba penulisan puisi cukup mengisi judulnya saja



      * Bagi peserta penulisan cerpen dan esai cukup mengetikkan "kosong" tanpa kutip.

    • *untuk peserta per group pisahkan nama dengan tanda koma ","



      ex: Budi Pranata, Shinta Utomo, Rehan Ananda

    • *nomor hp/telepon dibutuhkan untuk konfirmasi

    • *kami membutuhkan email anda untuk konfirmasi





    Continue reading »
  3. Sekilas Tentang Gelora Laksmana

    Assalamualaikum Wr Wb

    Mari berseni dan bersastra...
    Memaknai seni sastra merupakan penjelmaan kekayaan perasaan dan kesuburan fantasi yang mengubah segala sesuatu menjadi lebih indah. Melalui Pekan Apresiasi Sastra, pelajar SMP/MTs dan SMA/MA diajak untuk bisa membuka cakrawala pikiran dan imajinasi untuk menuangkan kemampuannya dalam berseni dan bersastra. Menimbang hal tersebut, dalam rangka memperingati “Bulan Bahasa”, OSIS SMAN Plus Propinsi Riau sebagai salah satu agen pelestarian seni dan sastra merasa berkewajiban untuk membantu para pelajar menyalurkan bakat dan minat serta mengembangkan seni dan sastra di kalangan siswa SMAN Plus Propinsi Riau khususnya, para pelajar SMA dan SMP se-Propinsi Riau lebih umumnya. Untuk itu kami merasa tertuntut untuk mengadakan suatu ajang “ Pekan Apresiasi Sastra” sebagai salah satu bentuk peduli terhadap perkembangan seni dan sastra Indonesia di kalangan pelajar Riau. Tak luput dari tujuan diatas salah satu maksud dari perencanaan program kegiatan ini adalah tentunya untuk mempererat tali persahabatan antar SMA/MA dan antar SMP/MTs se-Propinsi Riau.
                Dengan usungan tema, GELORA LAKSMANA “Gebyar Lomba Sastra, Lestarikan Sastra Majukan Bangsa” diharapakan kegiatan ini menjadi perongrong generasi muda untuk terus berkarya sekaligus dalam menghangatkan perayaan Pekan Olahraga Nasional di Riau tahun 2012.
                Dengan Bersastra
                Sukseskan PON Riau 2012

    Continue reading »
Gelora-Laksmana Sekilas Gelora-Laksmana Avatar Logo Gebyar Lomba Sastra, sesuai dengan namanya diselenggarakan untuk menyemarakkan Bulan Bahasa yang jatuh pada Bulan November. Kegiatan yang tiap tahunnya rutin diadakan ini, bertujuan untuk kembali mengingatkan para pelajar atas peran sastra dalam tatanan sejarah perkembangan abad ini.

© Gelora-Laksmana.